🍃🌻 Orang tua adalah pilar kehidupan kita. Nasehatnya sangat penting karena pengalaman hidup yang lebih panjang.
Guru terbaik dalam keluarga adalah orang tua. Bersama mereka kita belajar banyak tentang kehidupan. Jagalah hubungan harmonis keluarga dengan patuh terhadapnya.
Layaknya pelita, orang tua adalah penerang hidup yang selalu setia menerangi setiap kegelapan. Orang tua adalah semangat yg menjadi motivasi utk tetap kuat dan terus melangkah.
Bersyukurlah jika memiliki orang tua yg peduli dan memberi dukungan tanpa henti. Dengan mematuhinya, kita akan meraih sukses.
Dibalik suksesnya anak, ada peran penting orang tua. Mereka tidak hanya mendukung materi namun juga perhatian dan doa.
Apa yg kita berikan pada orang tua tidaklah cukup untuk menggantikan apa yg mereka berikan. Bukan harta kekayaan yg mereka butuhkan dari kita, tapi perhatian dan kasih sayang.
Kita terus tumbuh dan berkembang tapi sering lupa bahwa orang tua juga terus bertambah usianya.
🍃🌻 Selamat pagi sahabat.
taruni'24(11/10)
0 Komentar