🍃🌸 TEMAN SEJATI, dikatakan seperti bintang, tidak selalu dapat dilihat tapi kita tahu mereka ada disana.
Teman sejati merupakan penghubung kehidupan. Ikatan masa lalu dan jalan menuju masa depan. Sebagai kunci kenormalan jiwa didunia yang keras ini.
Seseorang yg tahu serta memahami apa yg ada didalam hati kita , bisa dan bersedia menegur ketika kita lupa dengan apa yang terjadi, dialah teman sejati.
Mengenal, memahami posisi, menerima apa adanya dan bersikap tetap lembut apapun kondisi kita. Teman seperti inilah yg memungkinkan kita terus tumbuh dan berkembang.
Seorang teman mendengarkan apa yg kita bicarakan, tapi teman sejati paham tanpa kita harus bicara panjang lebar.
Teman sejati selalu bersama kita dalam semangat. Satu teman sejati lebih bernilai dibanding seribu kerabat yg tidak peduli.
Dengan bertambahnya usia kita, waktu dan teman sejati adalah dua hal yang semakin berharga. Hanya teman sejati yang benar-benar jujur.
🍃🌸 Selamat pagi sahabat.
taruni'24(14/09)
0 Komentar