🍃🌸 SANGAT MUDAH mencari teman yang bisa diajak tertawa namun ternyata TIDAK MUDAH menemukan teman yang bisa diajak berbagi ketika kita sedang sedih dan berduka.
Memiliki banyak musuh yg nyata terlihat, lebih baik dari pada memiliki satu teman yg dipercaya namun menusuk dari belakang.
Jangan berbohong, kebohongan itu menyakitkan. Jika tidak katakan tidak dan jika iya katakan iya. Berbohong ketika menyelesaikan masalah, menghilangkan kepercayaan dan justru bisa menimbulkan masalah baru.
Bebohong pada sahabat itu merugikan, dialah yg akan selalu ada disaat kita membutuhkan. Kebohongan sekecil apapun akan menghancurkan kepercayaan dan integritas.
Kebohongan akan melahirkan kebohongan-kebohongan baru. Membuat alasan ketika berbohong, ujungnya akan menciptakan kebohongan lain yg mengakibatkan seseorang kehilangan jati dirinya.
Kejujuran bisa menyelamatkan banyak orang, sementara kebohongan hanya menjanjikan keselamatan untuk diri sendiri.
BERHATI-HATILAH, KEBOHONGAN HANYA MENYELAMATKAN SEMENTARA TAPI MENGHANCURKAN SEMUANYA.
🍃🌸 Selamat pagi sahabat.
taruni'24(23/06)
0 Komentar