🍃🌻 Bukan KESABARAN jika masih punya batas dan bukan KEIKHLASAN jika masih merasa sakit hati.
Hidup bukan sekedar mencari yang terbaik namun lebih pada menerima kenyataan yang ada dengan sepenuh hati.
Kesedihan itu ujian, kebahagiaan adalah perasaan senang, puas, tenteram dan semua yg positif sedangkan hidup adalah seberapa ikhlas menjalani kenyataan yg ada.
Kata para cerdik pandai : hidup, intinya adalah kasih sayang, ketulusan dan keikhlasan. Kesulitan menjalaninya adalah sinyal utk mengurangi EGO kita.
SABAR itu berat, JUJUR pada diri sendiri dan orang lain itu tidak mudah, IKHLAS itu sangat berat. Namun yang berat ini akan terasa ringan ketika kita mampu melakukannya.
🍃🌻 Selamat pagi sahabat.
taruni'23(14/04)
0 Komentar